Selasa, 12 Mei 2015

Bedah Film

Bedah film adalah kegiatan menonton sebuah film secara bersama-sama dan melakukan diskusi setelah-nya terkait film dan hubungannya dengan kehidupan sehari-hari. Manfaat yang bisa di ambil dari bedah film ini yaitu kita dapat memahami bahwa dalam sebuah film tersimpan banyak pesan dan pengetahuan yang bisa di
ambil, baik itu kaitannya dengan kehidupan sosial, politik, ekonomi, budaya dan lain-lain. Sehingga menonton tidak hanya memuaskan mata dan dunia fantasi saja, tetapi kita bisa ambil pelajaran dari suatu film.
 
 
 
 


1 komentar: